
Evaluasi Kinerja Organisasi
Evaluasi Kinerja Organisasi
Deskripsi
Evaluasi kinerja organisasi merupakan suatau kegiatan yang dilakukan untuk mengetahui efektifitas dan efisiensi kegiatan organisasi. Suatu organisasi perlu mengetahui apa yang menjadi tujuannya. Sama halnya dengan suatu organisasi perlu mengetahui bahwa apa yang dilakukan mendekatkan dengan tujuan dan apa saja yang telah dicapai. Seorang manajer perlu mengetahui seberapa efektif timnya.
Tujuan
1. Mengetahui hal-hal yang perlu dituju
2. Mengetahui informasi berguna bagi kemajuan organisasi
3. Mengetahui metode evaluasi kinerja organisasi
4. Mengetahui teknik perbaikan sistem organisasi
Materi
1. Pendekatan Evaluasi Kinerja Organisasi
2. Pendekatan pencapaian tujuan
3. Pendekatan Sistem/Proses Internal
4. Pendekatan Kepuasan Konstituen Strategis
5. Pendekatan Faktor Bersaing
6. lndikator dan Metode Evaluasi Kinerja Organisasi
7. Common Assessment Framework (CAF)
8. Baldrige National Quality Program (BNQP)
Metode :
Presentation
Discussion
Case Study
Investasi dan Fasilitas
Rp.5.900.000 (Non Residential)
Quota minimum 2 peserta
Fasilitas : Certificate,Training kits, USB,Lunch,Coffe Break, Souvenir
Untuk peserta luar kota disediakan transportasi antar-jemput dari Bandara/Stasiun ke Hotel (Bagi Perusahaan yang mengirimkan minimal 3 orang peserta).
Instruktur
Dra. Trias Setiawati, M.Si.
Kunjungi website Kami : In House Training
Atau Kunjungi website kami di alamat :http://www.e-trainingonline.com